Replanting adalah penanaman kembali setelah kondisi tanaman awal tidak ekonomis lagi. Pertanyaannya adalah kapan tanaman kelapa sawit dinilai tidak ekonomis lagi ? Berikut kami akan berbagi beberapa hal yang akan menjadi pertimbangan kapan waktu replanting kita lakukan.
1. Umur Tanaman
Umumnya umur Kelapa Sawit saat replanting adalah diatas 25 tahun. Namun apakah replanting dibenarkan jika umur tanaman sebelum 25 tahun, jawabannya tentu boleh saja jika produksinya rendah dan jika dinilai secara ekonimis sudah tidak menguntungkan.
Apakah boleh Tanaman Kelapa Sawit tetap kita rawat namun umurnya lebih dari 25 tahun ? Jawabannya juga boleh saja, kami telah jumpai tanaman Kelapa Sawit yang berumur 30 tahun tapi masih produktif dengan yield 25 ton per Ha per Tahun.
So... Kesimpulannya yaitu umur bukan segalanya terpenting masih produktif maka pertahankan.
Umumnya umur Kelapa Sawit saat replanting adalah diatas 25 tahun. Namun apakah replanting dibenarkan jika umur tanaman sebelum 25 tahun, jawabannya tentu boleh saja jika produksinya rendah dan jika dinilai secara ekonimis sudah tidak menguntungkan.
Apakah boleh Tanaman Kelapa Sawit tetap kita rawat namun umurnya lebih dari 25 tahun ? Jawabannya juga boleh saja, kami telah jumpai tanaman Kelapa Sawit yang berumur 30 tahun tapi masih produktif dengan yield 25 ton per Ha per Tahun.
So... Kesimpulannya yaitu umur bukan segalanya terpenting masih produktif maka pertahankan.
2. Produksi rendah
Apabila produksi sudah di bawah 16 ton / ha umumnya Replanting sudah sangat dipertimbangkan.
Apabila produksi sudah di bawah 16 ton / ha umumnya Replanting sudah sangat dipertimbangkan.
3. Tinggi Tanaman
Hal ini sangat perlu dipertimbangkan dalam rencana replanting karena semakin tinggi tingkat kesulitannya akan naik. Dan semakin tinggi pasti ada pohon yang tidak di panen ini akan menambah turunnya produksi. Apabila ketinggian sudah mencapai lebih dari 12 meter dan tenaga panen semakin sulit maka sebaiknya di replanting.
Hal ini sangat perlu dipertimbangkan dalam rencana replanting karena semakin tinggi tingkat kesulitannya akan naik. Dan semakin tinggi pasti ada pohon yang tidak di panen ini akan menambah turunnya produksi. Apabila ketinggian sudah mencapai lebih dari 12 meter dan tenaga panen semakin sulit maka sebaiknya di replanting.
4. Density atau SPH
Semakin tua tanaman biasanya SPH semakin turun terlebih areal gambut dan endemik ganoderma. Semakin rendah SPH semakin turun produksi.
Semakin tua tanaman biasanya SPH semakin turun terlebih areal gambut dan endemik ganoderma. Semakin rendah SPH semakin turun produksi.
5. Lain-lain
Kasus yang dialami petani yaitu menanam kelapa sawit bibit plasu maka produksinya akan rendah sehingga perlu dilakukan replanting cepat agar bisa menghasilkan produksi yang maksimal yaitu menggunkan bibit berkualitas.
Demikian, jika ada saran silahkan sampaikan di kolom comment. Semoga membantu dan terim kasih
Berbagi itu asyik
Comments
Post a Comment